Laksanakan Patroli Sahur di Bulan Ramadhan, Personil Polsek Lemahabang berikan woro-woro

    Laksanakan Patroli  Sahur di Bulan Ramadhan, Personil Polsek Lemahabang berikan woro-woro

    CIREBON - Masuk hari ke 6 di bulan suci Ramadhan 1445 H, Kapolsek Lemahabang Polresta Cirebon Kompol Sutarja, SH., MH. perintahkan anggotanya agar kembali menggelar patroli sahur selama bulan suci Ramadhan tahun 1445 H. Seperti yang terlihat dini hari tadi, Minggu dini hari (17/03/2024).

    Melalui instruksi ini, petugas patroli Polsek Lemahabang akan secara rutin menggelar patroli kamtibmas jelang sahur di wilayahnya dan memberikan woro-woro kepada warga karena kegiatan Patroli ini merupakan salah satu instruksi langsung dari Kapolresta Cirebon Kombes Pol Sumarni, SIK., SH., MH.

    Selain untuk menjamin keamanan dan ketertiban wilayah hukum Polsek Lemahabang khususnya, Patroli yang digelar menjelang sahur ini bertujuan mencegah terjadinya perang sarung dan gangguan kamtibmas lainnya yang mungkin terjadi di bulan suci Ramadhan 1445 H, Dengan memberikan pesan kamtibmas kepada seluruh masyarakat agar tetap menjaga keamanan di lingkungannya sehingga di bulan Suci Ramadhan ini bisa menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan damai. Ucap Kapolsek Lemahabang 

    Kapolresta Cirebon Kombes Pol. Sumarni, SIK., SH., MH. di tempat berbeda menyampaikan dalam bulan suci Ramadhan ini agar seluruh jajaran Polresta Cirebon terus melaksakan patroli sahur dalam mewujudkan kenyamanan warga melaksanakan ibadah puasa juga memberikan himbauan Kamtibmas kepada masyarakat terutama selama bulan suci Ramadhan. Ucapnya

    polrestacirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Cegah Aksi Kejhatan, Polsek Lemahabang Laksanakan...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Pabuaran Polresta Cirebon Intensifikasi...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Ucapkan Selamat Natal, Kapolri: Mari Genggam Erat Persatuan dan Kesatuan
    Polri Tegaskan Transparansi dan Ketegasan dalam Penanganan Kasus Pelanggaran Disiplin Personil pada Event DWP
    Kompolnas Apresiasi Langkah Progresif Polri dalam Penanganan Kasus Oknum Polisi pada Event DWP
    Patroli Kontrol Obyek Vital dan Jalur Pantura guna cegah gangguan Kamtibmas kejahatan Kriminalitas.
    Patroli Polsek Kaliwedi Sambangi Karyawan Alfamart untuk Jalin Kemitraan dan Sampaikan Pesan Kamtibmas

    Ikuti Kami