Kegiatan Bhakti Sosial  Menyambut Hut Bhayangkara Ke 78 Forkopicam Kec, Waled Aksi Pungut Sampah di sepanjang Jln. Dewi Sartika

    Kegiatan Bhakti Sosial  Menyambut Hut Bhayangkara Ke 78 Forkopicam Kec, Waled Aksi Pungut Sampah di sepanjang Jln. Dewi Sartika
      KAB. CIREBON - Polsek Waled  Polresta Cirebon, bersama Forkopincam Waled, mengadakan kegiatan Bhakti Sosial dengan cara Pungut Sampah di Halaman Kantor  kecamatan Waled dan di sepanjang Jl, Dewi Sartika,   Jumat, (14/06/2024), Menyambut Hari Ulang Tahun Bhayangkara yang ke-78 tahun. Kapolsek Waled beserta anggota Anggota,    Camat Waled beserta Staf, Dan Ramil Waled beserta Anggota dan Ibu-ibu PKK serta perwakilan warga dari Desa Se Kec, Waled, dengan antusias memungut Sampah sepanjang jalan dan dimasukan pada kantong plastik dan dibuang di bak Sampah tempat penampungan desa Gunungsari Kec, Waled,   Kapolsek Waled Akp Kentar Budi Sediyono SH  mengatakan bahwa kegiatan Bhakti Sosial merupakan salah satu bentuk kepedulian Polsek Waled, terhadap Sampah yang setiap harinya makin bertambah banyak  bersama Kegiatan pungut Sampah ini sengaja melibatkan instansi pemerintah setempat dan masyarakat untuk  bergotong-royong membersihkan Sampah sekitar jalan umum sepanjang 3 km.Kegiatan tersebut di mulai dari halaman Kantor Kec,   Waled dan kembali ke semula. Kegiatan ini dimaksudkan agar masyarakat nya terpacu untuk melakukan hal yang sama di wilayahnya terbebas dari Sampah. Kegiatan Bhakti Sosial ini akan tetap dilaksanakan guna wilayah Kecamatan Waled, bersih dari Sampah.  Kapolresta Cirebon Kombes Pol Sumarni SIK, SH, MH mengatakan melalui  Kapolsek Waled Polresta Cirebon Polda Jabar Akp Kentar Budi Sediyono SH bahwa Polri harus selalu tampil di tengah lapang masyarakat serta berperan aktif dalam semua kegiatan termasuk  kegiatan Bhakti Sosial,   ini diharapkan menjadi kegiatan yang bisa dilakukan setiap satu bulan sekali di hari Jum'at dalam rangka Kec, Waled maju dan bersih, giat ini dapat  mempererat hubungan silaturahmi antara Forkopicam kecamatan Waled  tetap semangat dan kepedulian dari masyarakat tetap terjaga dengan baik dalam hal segala kegiatan apapun termasuk dalam menjaga konduktivitas di wilayah hukum Polsek Waled. 

    polrestacirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Tampung aspirasi masyarakat desa Arjawinangun...

    Artikel Berikutnya

    Jelang HUT Bhayangkara, Polsek Depok Gelar...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Panglima TNI Sambut Kedatangan Presiden RI Setelah Kunjungan Kerja di Mesir dan Ikuti Rapat Terbatas Dengan Presiden
    Kapolresta Cirebon Bersama Pj Bupati Cirebon Temui Ibu di Sawah, Semangati Tetap Gigih Bekerja di Hari Ibu
    Polri Lakukan Pelatihan Gabungan Ambulans Udara, Tingkatkan Pelayanan Darurat Saat Nataru
    Polda Jabar Gelar Pemeriksaan Serentak Senjata Api Anggota Polri
    Panglima TNI Terima Audiensi Siswa-Siswi SMA Taruna Nusantara

    Ikuti Kami