Kapolsek Pangenan Sambangi Kuwu dan aparat di kediaman di Desa Japura Lor Kec Pangenan berikan pesan Kamtibmas.

    Kapolsek Pangenan Sambangi Kuwu dan aparat di kediaman di Desa Japura Lor Kec Pangenan berikan pesan Kamtibmas.


    KAB. CIREBON -   Kapolsek Pangenan, Akp Sukendri menerangkan, “Pada malam hari ini ( minggu, 16/06/2024), Kami (Polsek Pangenan) melaksanakan kegiatan sambang Kuwu/warga dan dialogis dengan warga masyarakat dan Aparat Desa guna menjalin silaturahmi, serta memberikan himbauan dan pesan kamtibmas kepada Warga dan aparat Desa Japura Lor kec Pangenan.

    Dalam kegiatan tersebut, Kami menyampaikan pesan – pesan kamtibmas, yang intinya aparat desa dan masyarakat agar waspada terhadap kejahatan pencurian Curas, Curat, Curanmor (C3) dan kejahatan lainnya. Dan bilamana ada kejadian gangguan kamtibmas, agar cepat melapor ke Polsek Pangenan.
    Selanjutnya Polsek Pangenan mengajak warga masyarakat dan aparat Desa agar bersama-sama dengan Polri dalam menjaga dan memelihara keamananan dan ketertiban masyarakat (Harkamtibmas), guna terwujud Kamtibmas yang kondusif”. Terang Kapolsek Pangenan.

    Kapolresta Cirebon, Kombes Pol Sumarni, Sik. SH. MH. melalui Kapolsek Pangenan Akp Sukendri tidak bosan2nya monitoring wilayah hukum Polsek Pangenan agar tercipta aman kondusif.

    polresta cirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Giat Polsek Plered Polresta Cirebon laksanakan...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Pangenan Aiptu Moc Syaipudin * beserta...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polda Jabar Gelar Pemeriksaan Serentak Senjata Api Anggota Polri
    Panglima TNI Terima Audiensi Siswa-Siswi SMA Taruna Nusantara
    Lanud Sultan Hasanuddin Gerak Cepat Bantu Korban Banjir di Maros
    Polda Jatim Lakukan Pengecekan Senpi dan Amunisi Anggota
    Ops Lilin Semeru 2024, Polda Jatim Gelar Tes Urine Pengemudi Bus di Terminal Purabaya

    Ikuti Kami