Berikan Pelayanan Prima, Polsek Lemahabang Polresta Cirebon Laksanakan Pengaturan Lalu Lintas Pagi

    Berikan Pelayanan Prima, Polsek Lemahabang Polresta Cirebon Laksanakan Pengaturan Lalu Lintas Pagi

    CIREBON - Pagi hari merupakan jam sibuk lalu lintas jalan, apalagi pada saat anak-anak sekolah mulai beraktifitas menuju sekolahnya masing-masing, hal ini tentu beresiko terjadinya beberapa kerawanan seperti kemacetan, pencurian dengan kekerasan, laka lantas dan bahkan tawuran anak sekolah, untuk itu sebagai salah satu bentuk kinerja kepolisian dalam melakukan pelayanan kepada masyarakat Polsek Lemahabang Polresta Cirebon melaksanakan kegiatan pengaturan lalu lintas berbagai titik rawan di antaranya di perlintasan kereta api Desa Cipeujeuh Wetan, Jum'at Pagi (08/11/2024)

    Saat pelaksanaan kegiatan kepolisian pengaturan lalu lintas tersebut anggota Polsek Lemahabang memberikan pesan kamtibmas kepada masyarakat pengguna jalan raya agar patuh akan peraturan lalu lintas karena dengan patuh peraturan lalu lintas akan meminimalisir angka kecelakaan di jalan raya.

    Di tempat terpisah Kapolresta Cirebon Kombes Pol Sumarni, SIK., SH., MH. melalui Kapolsek Lemahabang Kompol Sutarja, SH., MH. menjelaskan bahwa giat pengaturan lalu lintas pagi hari adalah sebagai bentuk pelayanan kinerja kepolisian kepada masyarakat, dan tujuan pengaturan lalu lintas selain untuk mengurangi angka kemacetan dan kecelakaan di jalan raya adalah untuk memberikan edukasi tentang pentingnya mematuhi aturan berlalu lintas serta upaya nyata Kepolisian dalam melindungi, mengayomi dan melayani masyarakat, pungkasnya.

    polrestacirebon
    Panji Rahitno

    Panji Rahitno

    Artikel Sebelumnya

    Jelang Pilkada 2024, Polsek Plered Polresta...

    Artikel Berikutnya

    Police Goes To Schhol, Polsek Lemahabang...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Tumbuhkan Kemandirian Anak-Anak Jalanan, Kapolresta Cirebon Berikan Pelatihan Ekonomi Kreatif
    Prajurit TNI AL Ikuti TFG Di HMAS Adelaide
    Dandim 1710/Mimika Sambut Kunjungan Kerja Kasad di Wilayah Kabupaten Mimika
    Kasum TNI Terima Courtesy Call  Athan Australia Brigjen Matt Campbell
    Kunjungan Irjen TNI ke Kementerian Pertahanan UEA Perkuat Kerja Sama Bilateral
    Patau situasi kamtibmas jelang pilkada serentak anggota patroli dan babinkamtibmas sambangi Warga Binaannya di Desa Wargabinangun Anggota patroli bersama bhabinkamtibmas sampaikan pesan Kamtibmas untuk ciptakan kondisi wilayah tetap kondusif Jelang Pilkada serentak 2024.
    Polresta Cirebon Amankan Tiga Pelaku Judi Togel di Kecamatan Arjawinangun
    Kuwu Desa Pabedilan Wetan Ajak Masyarakat Jaga Kondusivitas Jelang Pilkada Serentak 2024
    Ciptakan Situasi yang Kondusif jelang Pilkada 2024, Polsek Lemahabang laksanakan Razia Miras di wilayah hukumnya.
    Serentak, Bhabinkamtibmas Polsek Dukupuntang Polresta Cirebon Hadiri Pelantikan KPPS (Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara) Di Desa Binaannya
    Patau situasi kamtibmas jelang pilkada serentak anggota patroli dan babinkamtibmas sambangi Warga Binaannya di Desa Wargabinangun Anggota patroli bersama bhabinkamtibmas sampaikan pesan Kamtibmas untuk ciptakan kondisi wilayah tetap kondusif Jelang Pilkada serentak 2024.
    Kasus Curi Emas dengan Modus Hipnotis Mengaku Petugas Dinas Kesehatan Berhasil Diungkap Polresta Cirebon
    Respon Cepat Polsek Pabedilan Tangani Penemuan Mayat di Kecamatan Pabedilan, Diduga Meninggal Karena Sakit
    Kapolsek Pabuaran Polresta Cirebon AKP Much. Soleh, SH. Pimpin  KRYD, guna Cipkon Jelang Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden terpilih 2024 dan Ciptakan rasa aman pada tahapan Pilkada Serentak 2024 serta Antisipasi Tindak Kejahatan Malam Minggu.
    Roadshow Wawasan Kebangsaan Idensos Densus 88 AT Polri Satgaswil Jabar di SMAN 1 Dukupuntang
    Terciptanya Kamtibmas aman Polsek Arjawinangun  amankan Kebaktian ibadah Raya 2 di Gereja GBI Arjawinangun
    Petugas Patroli Polsek Klangenan Polresta Cirebon Sambangi Desa Kreyo Malam Hari
    Pelayanan masyarakat Polsek Sedong Polresta Cirebon Melaksanakan Pengaturan Lalulintas dan PH di Pertigaan Pasar Sedong.
    Giat Binrohtal dan yasinan personel Polsek Plered untuk menumbuhkan rasa iman dan Taqwa kepada Allah SWT.
    Polsek Astanajapura Laksanakan Program Penanggulangan Stunting

    Ikuti Kami