ANtisipasi Jelang Pilwu, Polsek Waled Laksanakan Partroli Malam

    ANtisipasi Jelang Pilwu, Polsek Waled Laksanakan Partroli Malam

    CIREBON - Pelaksanaan Pilkades akan digelar beberapa bulan lagi, untuk menciptakan situasi yang aman dan kondusif setelah memasuki tahapan Pilwu, Kapolsek Waled beserta anggota  sambang dan berkunjung ke kediaman bakal calon Sdr. Toto Suharto alamat Desa Cisaat Kec. Waled, Kab. Cirebon, Waled (07/09/23).


     Kapolsek Waled  AKP KENTAR BUDI SEDIYONO SH beserta Wakapolsek Iptu Muhroni SH, Ps Kanit Binmas Aiptu Achmad Suwandi dan Ps Kanit Samapta Aiptu Johandi dan  Bhabinkamtibmas melaksanakan sambang dan monitoring situasi politik di tempat domisili para calon Kuwu desa Cisaat sekaligus  bermaksud untuk menggandeng bakal calon tersebut agar adil dan bersih dalam pemilihan maupun jika terpilih nanti.

    Dalam kegiatan ini Kapolsek Waled AKP KENTAR BUDI SEDIYONO SH mengatakan, kedatangan kami ini untuk memberikan dukungan moril semoga Pilkades Serentak Kecamatan Waled Kabupaten Cirebon di tahun 2023 yang di laksanakan pada bulan Oktober bisa berjalan aman , damai dan bermartabat.

    Jangan sampai Pilkades memutus silaturahmi dan jangan sampai mengintimidasi sesama hanya karena gara-gara beda pilihan, karena mencalonkan Kepala Desa dengan niat yang baik maka jangan sampai ada niatan yang tidak gunakanlah cara-cara sesuai prosedur dan ketentuan yang ada, "ujarnya.

    Kapolresta Cirebon KOMBES POL ARIF BUDIMAN, SIK . MH Melalui Kapolsek Waled Polresta Cirebon Polda Jabar AKP KENTAR BUDI SEDIYONO SH  selalu memerintahkan jajarannya beserta para Kanit dan anggotanya untuk  selalu hadir di tengah tengah masyarakat untuk monitoring wilayahnya yang akan melaksanakan Pilkades serentak agar wilayah hukum Polsek Waled aman, kondusif dan terjaga.

    polrestacirebon kapolrestacirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Berikan Rasa Aman, Polsek Arjawinangun Laksanakan...

    Artikel Berikutnya

    Sinergitas TNI - Polri Sambangi Warga Binaannya

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Danlanud Sultan Hasanuddin Resmi Tutup Pendidikan Latker Flight Control System Mechanical Basic Speciality Course Boeing 737
    Polres Jember Siagakan Personel di Pantai Saat Ops Lilin Semeru 2024, Antisipasi Bencana Hidrometeorologi
    Gercep Polisi bersama TNI dan BPBD Tangani Dampak Banjir dan Tanah longsor di Bondowoso
    Operasi Lilin Semeru 2024,Polresta Banyuwangi Lakukan Pembatasan Angkutan Barang, Pelabuhan Ketapang Lancar
    Hendri Kampai: Sudah Saatnya Pemerintah Membangun Koperasi Indonesia Inc., Sebuah Solusi untuk Kesejahteraan Bangsa

    Ikuti Kami